Follow Us

Kabar Gembira Bagi Rakyat Indonesia! Sudah Ketuk Palu, Jokowi Gratiskan Seluruh Vaksin Dosis Ketiga Bagi Semua Masyarakat

Rahma - Selasa, 11 Januari 2022 | 16:00
Presiden Jokowi
Kompas

Presiden Jokowi

"Kita identifikasi ada sekitar 21 juta sasaran di bulan Januari yang sudah masuk ke kategori ini," kata Budi dalam konferensi pers daring, Senin (3/1).

Budi memperkirakan, setidaknya dibutuhkan 230 juta dosis vaksin untuk program vaksinasi ini.

Terkait jenis vaksin yang digunakan untuk booster, Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) telah menerbitkan izin penggunaan darurat atau emergency use (EUA) untuk 5 jenis vaksin.

Kelima vaksin itu adalah vaksin Coronavac PT Bio Farma, Pfizer, AstraZeneca, Moderna, Zifivax.

Baca Juga: Mulai Dilakukan pada 12 Januari Mendatang, Ini Syarat Seseorang yang Akan Mendapatkan Vaksin Booster Covid-19 Secara Gratis

(*)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Jokowi: Vaksin Booster Mulai 12 Januari, Prioritas Lansia dan Kelompok Rentan

Source : kompas

Editor : Grid Star

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular