Follow Us

New Normal Ada di Depan Mata, Orang Tua Miliki Sejumlah Tantangan di Masa Pandemi Covid-19 dalam Pengasuhan Anak, Kemen PPPA Berikan Tips Untuk Hadapinya

Hinggar - Senin, 06 Juli 2020 | 18:02
Ilustrasi parenting
kompas.com

Ilustrasi parenting

Baca Juga: Angin Segar di Tengah New Normal, Indonesia Diprediksi Jadi Negara dengan Pemulihan Ekonomi Tercepat Kedua Setelah China, Kok Bisa?

Menghadapi hal baru pastinya banyak kericuhan di rumah, tetapi semuanya bisa diselesaikan dengan kasih sayang, komunikasi, dan terus belajar.

Walaupun keadaan sekarang serba sulit harus diingat gembira bersama keluarga menjadi hal yang utama untuk menghadapinya bersama," ujar Mona Ratuliu, artis dan penulis Parenthink.

dok. Kemen PPPA

Tak hanya berpengaruh dengan keluarga, iklim yang positif ini pun akan berpengaruh pada seseorang yang bekerja dan akan mempengaruhi produktivitasnya.

Baca Juga: WHO Berikan Alarm Tanda Bahaya Bagi Masyarakat, Pandemi Virus Corona Dunia Mengalami Lonjakan Tajam, Covid-19 Masuki Fase Baru yang Lebih Bahaya Begini Faktanya!

“Jika kebutuhan keluarga terpenuhi, karyawan bisa fokus dalam bekerja sehingga kinerja dapat ditingkatkan. Jika tidak diperhatikan kebutuhan keluarga karyawan, karyawan tidak akan dapat bekerja dengan baik dan membuat kinerja perusahaan juga menjadi buruk,” kata Direktur PT Kaltim Nitrate Indonesia Mei Suryawan.

dok. Kemen PPPA

Melihat bahwa kondisi ini harus disikapi dengan baik, PT.Kaltim Nitrate Indonesia (KNI) sebagai salah satu anggota Asosiasi Perusahaan Sahabat Anak Indonesia (APSAI) di Kota Bontang-Kalimantan Timur, berkomitmen untuk meningkatkan kepedulian terhadap topik-topik keluarga.

Salah satunya dengan menyelenggarakan webinar guna mempersiapkan pengetahuan dan wawasan para pekerjanya terkait pengasuhan anak berbasis hak anak di era tatanan hidup baru. (*)

Editor : Hinggar

Baca Lainnya

Latest