Follow Us

Pasang Behel Gigi Bisa Ditanggung BPJS Kesehatan? Ini Kata Dokter

Tiur Kartikawati Renata Sari - Selasa, 15 Agustus 2023 | 14:51
Pasang behel dengan BPJS kesehatan
dok.TribunHealth

Pasang behel dengan BPJS kesehatan

Behel ditanggung BPJS Kesehatan?

Namun, behel atau kawat gigi tidak termasuk dalam 9 layanan gigi dan mulut yang bisa ditanggung BPJS Kesehatan.

Pasalnya, behel atau kawat gigi merupakan perawatan yang bertujuan membetulkan susunan gigi untuk tujuan estetika atau keindahan.

Pelayanan kesehatan untuk tujuan estetik diketahui tidak dijamin oleh BPJS Kesehatan.

Sehingga, jelas bahwa behel atau kawat gigi tidak ditanggung BPJS Kesehatan sehingga biaya dibebankan pada pasien sendiri. (*)

Baca Juga: Syarat Dapat Surat Rujukan Agar Biaya Pengobatan Ditanggung BPJS Kesehatan

Source : TribunJakarta.com, TikTok

Editor : Grid Star

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular