Follow Us

Jangan Anggap Enteng Masalah Kawin Usia Anak, Punya Efek Domino yang Merugikan!

Tiur Kartikawati Renata Sari - Kamis, 21 Mei 2020 | 11:01
(Ilustrasi) Jangan Anggap Enteng Masalah Kawin Usia Anak, Punya Efek Domino yang Merugikan!
Kompas.com

(Ilustrasi) Jangan Anggap Enteng Masalah Kawin Usia Anak, Punya Efek Domino yang Merugikan!

Baca Juga: Aurel Hermansyah Kebelet Nikah Muda dengan Atta Halilintar, Pakar Mikro Ekspresi Bongkar Gelagat Pasangan Ini, Sampai Berani Peringatkan: Semoga Tidak Jadi Kendala

Konsekuensi ini menjadi efek domino, jika anak mengalami kawin muda.

Anak menikah muda maka si anak akan drop out dari pendidikan dasar.

Pendidikan dasar yang tak tuntas menyebabkan anak kesulitan untuk mendapatkan pekerjaan dengan upah yang layak.

Baca Juga: Diselingkuhi Saat Pilih Nikah Muda di Usia 19 Tahun, Inilah Sosok Edwin Abeng Mantan Suami Ririn Ekawati yang Kini Hilang bak Ditelan Bumi

Selain itu, kesehatan reproduksi anak juga bisa terganggu akibat perkawinan dini.

Diketahui, 4,5x peluang terjadinya kehamilan dengan risiko tinggi, 2x risiko kematian saat melahirkan anak, 2-5x berpeluang preeklamsia, risiko hamil prematur, hingga kanker serviks bisa dialami jika anak perempuan hamil di usia sebelum 18 tahun.

Tak hanya soal kesehatan yang terdampak, ada banyak masalah rumah tangga yang akan terjadi jika emosi anak masih labil saat berumah tangga.

Baca Juga: Dua Kali Gagal dalam Pernikahan hingga Nyanyikan Lagu Sang Penggoda bak Miliki Pengalaman Tak Enak karena Pelakor, Tata Janeta Lebih Selektif Lihat Pria Sebelum Yakin Nikah

Pernikahan anak bisa lebih rentan KDRT, KTA, kesehatan mental, hingga kesalahan pada pola asuh anak.

Yang paling fatal, tentu saja menambah angka perceraian.

Beberapa alasan yang paling sering dijadikan motif perceraian menurut data termasuk, pertengkaran dan ekonomi.

Editor : Grid Star

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular