Sebab dengan makin hilangnya keanakeragaman hayati dan bertambahnya populasi global, pertanyaan tentang pandemi berikutnya mungkin bukan lagi jika tetapi kapan.
"Kita tentu berharap supaya segera dapat mengendalikan Covid-19. Tapi setelah merayakannya, kita harus segera memikirkan yang berikutnya," tambah Quammen. (*)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judulAhli Peringatkan, Corona Bukan Pandemi Terakhir yang Dihadapi Dunia