Sebelumnya, Presiden Jokowi telah mengarahkan agar pasien kasus gagal ginjal akut misterius diberikan pengobatan gratis.
"Saya minta diberikan pengobatan gratis kepada pasien-pasien yang dirawat, ini penting sekali," ujarnya.
Obat-obatan dan pelayanan kesehatan untuk mengatasi gagal ginjal akut juga diminta diutamakan. (*)
Baca Juga: Terlilit Tunggakan BPJS Kesehatan? Program Rehab Jadi Solusi Bayar Tagihan Secara Bertahap