"Tentunya perubahan tersebut terjadi tanpa mengenyampingkan fakta mulai kembalinya interaksi di masyarakat merupakan salah satu keniscayaan dalam pulihnya kembali roda perekonomian," tukas Husin.
Apabila Kita sangat mengharapkan pandemi Covid-19 berakhir, jangan lupa terapkan protokol kesehatan 5M saat beraktivitas di luar, ya.
Selain itu, jangan lupa mendapatkan vaksin dosis lengkap dan vaksin booster untuk membentuk daya tahan tubuh agar terhindar dari virus corona.
Yuk, kita bersama-sama lawan pandemi Covid-19!
(*)
Artikel ini sudah tayang di Kompas dengan judul Pakar IPB Beri Penjelasan Prediksi Berakhirnya Pandemi Covid-19