Follow Us

GeNoSe C19 Mulai Dioperasikan di Beberapa Stasiun, Alat Buatan UGM Ini Bisa Deteksi Covid-19, Ini Syarat dan Biayanya!

Tiur Kartikawati Renata Sari - Jumat, 05 Februari 2021 | 21:00
GeNoSe sudah beroperasi, ini syarat dan biayanya.
Tribunnews

GeNoSe sudah beroperasi, ini syarat dan biayanya.

Petugas pemeriksa juga akan memberikan konsultasi, informasi, dan edukasi terkait hasil pemeriksaan dan menyarankan pelanggan tersebut untuk melakukan isolasi mandiri, untuk penumpang berusia di bawah 12 tahun, mereka tidak diwajibkan menjalani tes tersebut.

Baca Juga: Bak Sudah Ketuk Palu, Wapres Ma'ruf Amin Sebut Vaksinasi Covid-19 Hukumnya Wajib Kifayah

Harga

Joni mengatakan, KAI menyediakan layanan tes GeNoSe tahap awal di Stasiun Pasar Senen, dan Stasiun Tugu Yogyakarta dengan tarif Rp 20.000.

"Tarif yang dikenakan pada saat uji coba atau pre-launching ini adalah Rp 20.000," kata dia.

Tarif tersebut jauh lebih murah dibandingkan tarif rapid test antigen di stasiun yang harganya mencapai Rp 105.000.

Baca Juga: Survei Traveloka: Staycation dan Road Trip Jadi Tren Wisata Favorit Selama Pandemi

Menurut dia, GeNoSe merupakan tes alternatif lain yang bisa digunakan oleh penumpang sebelum melakukan perjalanan.

KAI juga masih menyediakan layanan rapid test antigen di stasiun.

Prosedur pemeriksaan

Berikut sejumlah prosedur pemeriksaan saat menggunakan GeNoSe C19:

Baca Juga: Bikin Merinding! Sering Tertidur Waktu Maghrib, Pevita Pearce Trauma Dibuat Trauma Lantaran Pernah Saat Alami Kejadian Mengerikan Ini: Gue Liat Badan Gue Sendiri

Source : kompas

Editor : Grid Star

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular