Follow Us

Kabar Baik, Mulai Hari Ini Restoran di Kota Bekasi Mulai Beroperasi dengan Aturan New Normal, Pengunjung Harus Penuhi Syarat Ini Untuk Bisa Makan di Tempat

Yunus - Selasa, 26 Mei 2020 | 18:16
Restoran di Bekasi mulai buka dengan menerapkan aturan new normal, apa saja syaratnya?
iStockphoto

Restoran di Bekasi mulai buka dengan menerapkan aturan new normal, apa saja syaratnya?

Baca Juga: Kasus Corona Tembus Angka 18 Ribu, Para Pejabat Justru Bahas New Normal Pelonggaran PSBB yang Bikin Ahli Geleng-geleng Kepala: Mau Ada Bencana yang Lebih Hebat?

Beroperasinya kembali restoran di Kota Bekasi mengingat rencana adanya penerapan kehidupan normal baru atau new normal life.

Hal itu untuk meningkatkan perekonomian Kota Bekasi. Sebab selama PSBB berlangsung, pendapatan daerah Kota Bekasi berkurang.

“Iya lah ini kan harus membangun ekonomi, makanya saya namakan tatanan hidup baru, manusia produktif melawan Covid-19,” tutur Rahmat.

Baca Juga: Dengan Wajah Letih serta Tubuh Terlihat Lebih Kurus, Doni Monardo Sampaikan Kabar Buruk Bahwa Covid-19 Belum akan Berakhir, Masyarakat Diminta Persiapkan Hal Ini: Mungkin Akan Perlu Waktu...

Sebelumnya, mal atau pusat perbelanjaan di Bekasi akan beroperasi mengikuti kebijakan di Jakarta.

Jika mal dan pusat perbelanjaan di Jakarta dibuka kembali, Kota Bekasi akan melakukan hal yang sama.

Mal dan pusat perbelanjaan di Kota Bekasi sudah ditutup sementara sejak pembatasan sosial berskala besar (PSBB) diterapkan pada awal April 2020. PSBB diterapkan untuk memotong penyebaran wabah Covid-19.

Baca Juga: Telan Harga Dirinya Mentah-Mentah, Donald Trump Akui Amerika Serikat Telah Kalah dari Pandemi Virus Corona, Berduka Presiden AS Kibarkan Bendera Setengah Tiang di Seluruh Negeri

Presiden Joko Widodo atau Jokowi sebelumnya meninjau salah satu pusat perbelanjaan di Kota Bekasi, Mal Summarecon, Selasa siang.

Peninjauan tersebut sebagai bagian dari persiapan menuju normal baru yang dicanangkan pemerintah di tengah pandemi Covid-19.

Jokowi berkunjung ke Mal Summarecon Bekasi didampingi Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil dan Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi.

Source : Kompas.com

Editor : Grid Star

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular