Follow Us

Pekerja Bukan Penerima Upah Bisa Jadi Peserta BPJS Ketenagakerjaan, Ini Rincian Iuran Minimal yang Harus Dibayarkan

Hinggar - Selasa, 14 Februari 2023 | 18:02
BPJS Ketenagakerjaan
instagram

BPJS Ketenagakerjaan

2. Paket JKK dan JKM

Dengan penghasilan Rp 1 juta, peserta bisa membayar iuran mulai Rp 16.800 dengan rincian:

JKK: Rp 10.000

JKM: Rp. 6.800

Peserta BPU dapat memilih periode pembayaran iuran sekaligus dimuka dengan periode pembayaran sebagai berikut:

a. 2 bulan;

b. 3 bulan;

c. 6 bulan; atau

d. 12 bulan /1 tahun (*)

Editor : Grid Star

Baca Lainnya

Latest