"Artinya seiring dengan kemampuan mengelola pandemi, kita bisa lihat maka ruang APBN menjadi bisa dijaga atau dikurangi tekanannya karena kita tidak perlu mengeluarkan belanja untuk berbagai macam kenaikan akibat perawatan dari mereka yang kena covid-19 atau vaksinasi kita sudah cukup memadai dan booster tetap kita lakukan," terang Sri Mulyani.
(*)