Follow Us

Kabar Gembira Bagi yang Tak Punya Rekening Himbara, BSU Tahap 7 Sudah Cair, Jangan Lupa Lakukan Ini Saat Ambil di Kantor Pos

Rahma - Jumat, 04 November 2022 | 09:01
BSU karyawan resign dan korban PHK
dok.iStock

BSU karyawan resign dan korban PHK

Baca Juga: Sudah Masuk Akhir Bulan, BSU Tahap 6 Cair Kapan? Berikut Penjelasannya

3. Jika akun berhasil dibuat, masuk ke akun terdaftar dengan cara klik tombol berwarna merah di pojok kanan halaman utama dan klik logo Kemenaker.

4. Klik "BSU Kemenaker 1" pada bagian "Jenis Bantuan".

5. Kemudian klik "Ambil Foto Sekarang" untuk mengambil foto e-KTP. Apabila sistem tidak bisa memproses foto, bisa ambil ulang foto e-KTP Anda.

6. Masukkan data pribadi.

7. Pastikan data yang diisi sudah benar dan lengkap, lalu klik "Lanjutkan".

8. Dalam aplikasi PosPay akan menampilkan status penerima BSU.

9. Apabila NIK dan data sesuai dengan data penerima BSU Kemenaker, akan muncul QR Code dengan keterangan "Selamat Anda menerima QRCode BSU Kemenaker".

Tunjukkan QRCode ke Kantor Pos untuk pencairan dana BSU. Apabila NIK dan data Anda tidak sesuai dengan data penerima BSU Kemenaker, muncul notifikasi "NIK tidak terdaftar sebagai penerima BSU".

(*)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul BSU Tahap 7 Sudah Cair, Dananya Bisa Diambil di Kantor Pos

Source : kompas

Editor : Grid Star

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular