Follow Us

Air Laut Masuk Mall di Manado, BMKG Ingatkan 6 Perairan Ini Waspadai Gelombang Tinggi hingga 6 Meter

Tiur Kartikawati Renata Sari - Selasa, 19 Januari 2021 | 18:03
Air Laut Masuk Mall di Manado, BMKG: 6 wilayah ini alami gelombang tinggi
dok.Kompas.com

Air Laut Masuk Mall di Manado, BMKG: 6 wilayah ini alami gelombang tinggi

Perairan utara Kepulauan Anambas hingga Kepulauan Natuna, Perairan utara Singkawan-Sambas, Perairan Kepulauan Subi-Kepulauan Serasan.

Adapun potensi gelombang ekstrem, lebih dari 6 meter dapat terjadi di Natuna utara.

Adanya peningkatan tinggi gelombang ini membuat masyarakat, khususnya yang berdomisili di sekitar pesisir dan nelayan yang beraktivitas dengan moda transportasi harus waspada. (*)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Waspada, Ini Daftar Perairan yang Berpotensi Alami Gelombang Tinggi hingga 6 Meter"

Source : kompas

Editor : Tiur Kartikawati Renata Sari

Baca Lainnya

Latest