Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Ekonomi China Tetap Perkasa saat Pandemi Corona, Ternyata Ini Kuncinya

Tiur Kartikawati Renata Sari - Selasa, 20 Oktober 2020 | 10:02
Ekonomi China Tetap Perkasa saat Pandemi Corona, Ternyata Ini Kuncinya
Kompas.com

Ekonomi China Tetap Perkasa saat Pandemi Corona, Ternyata Ini Kuncinya

Baca Juga: Duh, Relawan Ini Dinyatakan Positif Covid-19 Usai Disuntik Calon Vaksin Corona buatan China, kok Bisa?

Jumlahnya setara dengan 15-25 persen dari keseluruhan output ekonomi.

Sebagian besar utang tambahan adalah pinjaman dari pemerintah daerah dan badan usaha milik negara untuk membayar infrastruktur baru, atau hipotek yang diambil rumah tangga dan perusahaan untuk membayar apartemen atau gedung baru.

Pemerintah pun memahami risiko akumulasi utang yang cepat ini.

Baca Juga: Ilmuwan Hongkong yang Jadi Buronan Pemerintah China Buktikan Virus Corona Sesungguhnya Buatan Manusia, Begini Pengakuannya!

Akan tetapi, menekan kredit akan merusak aktivitas real estate, sektor yang mewakili hingga seperempat ekonomi China.

Risiko lain pada pemulihan ekonomi China adalah ketergantungannya pada ekspor, yang masih mewakili lebih dari 17 persen ekonomi China.

Untuk mengantisipasi masalah-masalah ini, Pemerintah China tengah mengupayakan sebuah strategi baru yang disebut sebagai dual circulation economy.

Baca Juga: Bongkar Borok Negaranya Rela Nyawa Terancam, Ahli Asal China Sebut Virus Corona Buatan Manusia, Sebut Punya Bukti Ilmiah Ini!

Konsep ini pertama kali diusulkan oleh Pemimpin China Xi Jinping pada Mei 2020, yang bertujuan untuk menurunkan ketergantungan negara pada pasar luar negeri dan teknologi, serta mendorong konsumsi domestik serta kemajuan teknologi.

"Kami tengah membentuk pola pengembangan baru dengan siklus ekonomi domestik yang menjadi pokoknya. Ekonomi kita berada di periode kritis dalam transformasi," kata dia.

Meski demikian, ada tantangan tersendiri yang harus dihadapi untuk menjalankan strategi tersebut.

Source : Kompas

Editor : Grid Star

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x