Follow Us

Viral! Seseorang Melecehkan Masjid demi Konten TikTok, Irfan Hakim Tak Bisa Tahan Amarah dan Hampir Menangis: Itu Tempat Gue Menuntut Ilmu

Hinggar - Rabu, 07 Oktober 2020 | 17:30
Irfan Hakim
instagram

Irfan Hakim

GridStar.ID - TikTok menjadi aplikasi yang digemari banyak orang saat ini.

Banyak orang mencoba berkreasi untuk mencuri perhatian lewat konten yang diberikannya.

Namun, tak jarang konten yang disajikan seseorang itu membuat orang lain tersinggung dan berujung ke polisi.

Baca Juga: Merasa Terus Dianggap Hina Usai Video Panasnya dengan Ariel NOAH Viral, Luna Maya Mengaku Terpuruk hingga Merasa Tak Pantas Ada di Dunia Hiburan, Sempat Ingin Pindah ke Bali dan Jadi Orang Biasa

Hal inilah yang dialami seorang pemuda yang membuat konten yang dianggap melecehkan rumah ibadah umat Islam.

Di media sosial viral sebuah video TikTok memperlihatkan masjid di Jalan Pajagalan, Kota Bandung, Jawa Barat yang seakan memutar musik kencang.

Video tersebut merupakan hasil rekayasa dari mahasiswa dengan inisial KW (19).

Baca Juga: Bocah Malang Ini Disiksa Sang Ayah dan Membawa Sepucuk Surat Saat Dibuang Ibunya, Begini Nasibnya Sekarang

Ia mengedit video yang diunggahnya seakan ada keramaian di masjid tersebut.

Karena kejadian tersebut, Irfan Hakim pun memberi tanggapannya dan kesal dengan tindakan dari KW itu.

Melalui Youtube deHakims pada Senin (05/10) Irfan menumpahkan seluruh kekesalannya akibat konten tersebut.

Source : YouTube, TribunJakarta.com

Editor : Grid Star

Baca Lainnya

Latest