Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Sempat di Bekuk di Changi, TKI Asal Nganjuk Akhirnya Menang di Pengadilan Lawan Majikan Singapura Dikenal Berjiwa Sosial Tinggi, Kepada Dusun: Warga Saat Ini Gembira

Yunus - Jumat, 25 September 2020 | 17:15
TKI asal Nganjuk, Jawa Timur yang menang atas majikannya di Singapura, dikenal berjiwa sosial tinggi
KOMPAS.COM

TKI asal Nganjuk, Jawa Timur yang menang atas majikannya di Singapura, dikenal berjiwa sosial tinggi

Baca Juga: Kabar Buruk! Beberapa Hari Temukan Kasus Positif Covid-19 Lebih dari Seribu Orang, Indonesia Jadi Nomor Satu di ASEAN Setelah Lampaui Singapura dengan Kasus Mencapai 41 Ribu Orang Terkonfirmasi

"Dan Alhamdulillah semua warga saat ini gembira setelah mengetahui kalau Parti Liyani menang di Pengadilan Tinggi Singapura melawan majikannya. Kami tidak tahu kalau majikanya itu Bos Bandara Changi Singapura," kata Suripto.

Selain Parti, ada satu TKI lagi asal Dusun Keduk yang belum pulang kampung.

Dia mengatakan, sebelumnya banyak warga Dusun Keduk yang menjadi TKI. Namun mereka semua sudah pulang dan tidak kembali ke luar negeri kecuali Parti dan Yani.

Baca Juga: Posisinya Sempat Aman Lantaran Tanggap Ambil Tindakan saat Covid-19 Mulai Mewabah, Singapura Geser Indonesia Jadi Peringkat Pertama Kasus Terbanyak Virus Corona di Asia Tenggara, Kok Bisa?

"Kalau tidak salah ya tinggal Parti Liyani dan Yani yang kini masih menjadi TKI di Singapura," kata Suripto.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Cerita Parti Liyani, TKI Asal Nganjuk yang Menang atas Tuduhan Pencurian dari Bos Singapura.(*)

Source :Kompas.com

Editor : Grid Star

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x