Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

BREAKING NEWS: Wabah Covid-19 di Indonesia Melesat, Kasus Positif Virus Corona 369, Korban Meninggal Dunia 25 Jiwa, Jokowi Janjikan Obat Penangkal Segera Datang

Tiur Kartikawati Renata Sari - Jumat, 20 Maret 2020 | 20:00
BREAKING NEWS: Wabah Covid-19 di Indonesia Melesat, Kasus Positif Virus Corona 369, Korban Meninggal Dunia 25 Jiwa, Jokowi Janjikan Obat Penangkal Segera Datang
tribunnews

BREAKING NEWS: Wabah Covid-19 di Indonesia Melesat, Kasus Positif Virus Corona 369, Korban Meninggal Dunia 25 Jiwa, Jokowi Janjikan Obat Penangkal Segera Datang

Dengan jumlah pasien yang meninggal mencapai 25 orang dan sembuh 15 orang.

Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengungkapkan obat Covid-19 akan segera didistribusikan kepada pasien positif corona.

Hal ini disampaikan Jokowi dalam konferensi pers di Istana Negara, Jumat (20/03).

Baca Juga: Seisi Rumah Kalang Kabut Bahas Wabah Virus Corona, Nia Ramadhani Uring-uringan hingga Mengumpat dan Teriak ke Suami, Ardi Bakrie Beri Respon Tak Terduga: Tau ah Pusing!

"Pemerintah menyiapkan obat Covid-19 dan akan menyerahkan ke pasien-pasien, ke rumah-rumah," ujar Jokowi dilansir siaran Kompas TV.

"Obat ini sudah dicoba di dua tiga negara dan memberikan kesembuhan, yaitu avigan 500 ribu dan dalam proses pemesanan dua juta."

"Yang kedua klorokuin, kita telah siap tiga juta," kata dia.

"Kita tidak diam, kita selalu cari informasi-informasi agar bisa menyelesaikan Covid-19 ini," ungkapnya.(*)

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul BREAKING NEWS: Jumlah Pasien Corona Meninggal di RI Tambah Jadi 32, Positif 369

Source : tribunnews

Editor : Grid Star

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x