Tips Diet Telur Rebus, Bisa Turun Bobot 10 Kilogram dalam 2 Minggu!

Jumat, 22 September 2023 | 16:05
Kompas.com

Tips diet telur rebus

GridStar.ID - Sudah lakukan diet ini itu tapi nggak berhasil turun berat badan?

Yuk, coba tips diet telur rebus yang mudah ini.

Dilansir dari Nakita.id, metode diet ini bisa memangkas berat badan 10 kilogram loh dalam waktu seminggu!

Hari ke-1

Sarapan: Dua telur rebus dan sepotong buah.

Makan siang: Dua potong roti gandum (panggang kalau suka) dengan buah.

Makan malam: Ayam panggang atau bakar dengan salad hijau.

Hari ke-2

Sarapan: Dua telur rebus dan sepotong buah.

Makan siang: Ayam panggang dengan salad hijau.

Makan malam: Dua telur rebus, salad hijau, dan sepotong buah.

Baca Juga: Rahasia Diet Ala Artis Kpop yang Mampu Turunkan Berat Badan Secara Drastis, Apa Saja Menu Makanan Mereka?

Hari ke-3

Sarapan: Dua telur rebus dan sepotong buah.

Makan siang: Satu irisan roti gandum dengan tomat dan keju rendah lemak.

Makan malam: Ayam panggang dengan salad hijau.

Baca Juga: Tak Ada Angin Tak Ada Hujan, Ivan Gunawan Ngaku Mulai Getol Diet Ketat dan Ungkap Keinginan Dapat Jodoh Tahun Depan!

Hari ke-4

Sarapan: Dua telur rebus dan sepotong buah.

Makan siang: Buah apa pun yang kita suka.

Makan malam: Ayam panggang dibumbui kalau suka.

Baca Juga: Cuma Rp 20 Ribu Sehari, Tya Ariestya Ungkap Berhasil Turunkan Berat Badan 20 kg dengan Menu Diet Murah Tanpa Olah Raga Ini!

Hari ke-5

Sarapan: Dua telur rebus.

Makan siang: Dua butir telur rebus dan sayuran rebus sebanyak yang disuka.

Makan malam: Ikan panggang dengan salad hijau.

Baca Juga: Tanpa Olahraga, Berat Badan Turun 20 Kg Selama 4 Bulan, Ini Menu Diet Tya Ariestya Murah Meriah Sehari Cuma Rp 20 Ribu!

Hari ke-6

Sarapan: Dua telur rebus.

Makan siang: Buah apa pun yang kita pengin makan.

Makan malam: Ayam panggang dengan salad hijau.

Baca Juga: Keluarga Sehat, Ini Diet Jahe yang Turunkan Berat 4 Kilogram Seminggu!

Hari ke-7

Sarapan: Dua telur rebus dan sepotong buah.

Makan siang: sayuran kukus, salad tomat, dan ayam panggang.

Makan malam: Banyak sayuran kukus sebanyak yang kita suka.

Hari ke-8

Sarapan: Dua telur rebus.

Makan siang: Ayam panggang dengan salad hijau.

Makan malam: Dua telur rebus, salad, dan sepotong buah.

Hari ke-9

Sarapan: Dua telur rebus.

Makan siang: Dua telur rebus dan sayuran kukus.

Makan malam: Dua telur rebus, salad, dan sepotong buah.

Baca Juga: Dulu Imejnya Seksi, Vicky Shu Mati-matian Lakukan Diet Ekstrim Lantaran Sakit Hati Kena Body Shaming

Hari ke-10

Sarapan: Dua telur rebus dan sepotong buah.

Makan siang: Ayam panggang dengan salad hijau.

Makan malam: Dua telur rebus, salad, dan sepotong buah.

Baca Juga: Bak Dua Orang yang Berbeda, Penampilan Yadi Sembako Bikin Pangling Usai Jalani Diet dengan Terapi Air Putih, Caranya Mudah Banget Diikuti!

Hari ke-11

Sarapan: Dua telur rebus dan sepotong buah.

Makan siang: Dua telur rebus dan sayuran kukus dengan keju rendah lemak.

Makan malam: Ayam panggang dengan salad hijau.

Baca Juga: Diet Mudah, Murah, Tak Menyiksa! Setiap Hari Makan Tempe dan Tahu, Perempuan Ini Alami Hal Menakjubkan, Bobotnya Turun 43 Kilogram

Hari ke-12

Sarapan: Dua telur rebus dan sepotong buah.

Makan siang: salad tuna.

Makan malam: Dua telur rebus dan salad hijau.

Baca Juga: Berhasil Pangkas 20 Kg Berat Badan Selama 2 Bulan, Tya Ariestya Ungkap Rahasia Dietnya, Hal Ini yang Wajib Dilakukan

Hari ke-13

Sarapan: Dua telur rebus dan sepotong buah.

Makan siang: Ayam panggang atau bakar dengan salad hijau.

Makan malam: Buah apa pun yang kita suka.

Baca Juga: Tanpa Olahraga, Berat Badan Turun 20 Kg Selama 4 Bulan, Ini Menu Diet Tya Ariestya Murah Meriah Sehari Cuma Rp 20 Ribu!

Hari ke-14

Sarapan: Dua telur rebus.

Makan siang: Ayam panggang atau bakar dengan sayuran kukus.

Makan malam: Ayam panggang atau bakar dengan sayuran kukus.

Itu tadi variasi menu yang bisa kita terapkan saat menjalankan diet telur rebus selama dua minggu lamanya. Semoga berhasil! (*)

Artikel ini telah tayang di Tribun Jual Beli dengan judul Turunkan Berat Badan Selama 2 Minggu dengan Metode Diet Telur Rebus, Begini Caranya

Tag

Editor : Tiur Kartikawati Renata Sari

Sumber Tribunjualbeli.com