Padahal menurut Na Hee Do saat ini Back Yi Jin membawa dunia ke tempat yang lebih baik.
"Jadi jangan terlalu keras pada dirimu sendiri," ungkap Na Hee Do.
Back Yi Jin pun terharu dengan ucapan gadis 20 tahun itu.
Back Yi Jin bertekat ingin selalu membanggakan Na Hee Do.
Ia ingin berbagi segalanya. Mulai dari kesedihan dan kebahagiaanya.
Sepeninggalan Ko Yu Rim ke Rusia, genk prik masih sering berkumpul di kamar Back Yi Jin.
Mereka masih sama seperti sebelumnya hanya saja memiliki masalah orang dewasa.
Back Yi Jin tampak keberatan namun tetap senang ada mereka di hidupnya.
Baca Juga: Sinopsis Drama Korea Crazy Love Eps 5, Noh Go Jin Sembuh dari Amnesia, Gimana Nasib Lee Shin Ah?
Hubungan Na Hee Do dan Ko Yu Rim tetap terhubung seperti biasanya di internet.
Namun ketika pertandingan internasional, Ko Yu Rim merasa segan untuk bertemu Na Hee Do sebagai wakil Korea sedang ia wakil Rusia.
Hubungan Na Hee Do dan Back Yi Jin masih baik-baik saja.