Tumis sebentar bawang bombay sampai sedikit layu.
Anda bisa memakan maksimal 1 buah bawang bombay berukuran sedang sebelum tidur.
Jangan melebih itu juga ya Sase Lovers karena bisa menyebabkan perut kembung.
Selamat mencoba.
(*)
Artikel ini pernah tayang di Nakita dengan judulRasakan Khasiat Bawang Bombay, Cukup Kunyah Sebelum Tidur, Tubuh Akan Alami Hal Menakjubkan Ini