"Itu fitnah kan jadinya," jawab Doddy.
"Kan itu yang di Media," tanya Nikita lagi.
"Ya itu dia diputar balikan seperti itu, justru saya yang dimarah-marahin, pada saat Pak Faisal yang mengurus semuanya itu, terus saya bilang ke Pak Faisal, kalau sebenarnya Pak Faisal gak marah marah pada waktu itu gak ke blow up ya," ujar Doddy.
"Sebenarnya mediasi itu, padahal sayang maunya hak asuh bersama tapi kok tiba tiba itu hak asuh tunggal dia dan istrinya, terus sampai disitu dia marah marah, ya udah wah ini gak bisa, jadi terjadilah," ujar Doddy.
"Tapi gini Pak Doddy kalau bapak jahat kenapa Vanessa membuat asuransi atas nama Doddy," tanya Nikita.
"Maka dari itu, dari awal saya gak mau berbicara yang mba niki sampaikan ke saya, biarkan orang yang melihat, menjawab dari jawaban mereka sendiri, berfikir oh ini, kayak mba niki akhirnya menjawab sendiri dari pertanyaannya, saya gak mau membela diri, saya malah gak tau Vanessa buat Asuransi pakai nama saya, itu bang milano yang bilang," ujar Doddy.
Sontak saja postingan tersebut di posting ulang oleh beberapa akun gosip dan menyebutkan Doddy Sudrajat dan Nikita Mirzani.
"Kok masih punya muka yaaa udah di ludahi di jilat lg"
"munafukk demi konten"
"Sama2 manusia munafik"