Ia terinspirasi tokoh anime yang memiliki dagu lancip.
"Betul (terpancing). Terus gue panjangin, jadi kayak lancip gitukan, soalnya gue itu suka banget sama anime," ujar Roy Kiyoshi.
Setelah melihat banyaknya komen terkait bentuk wajahnya, akhirnya Roy Kiyoshi memilih menghilangkan filler yang ada di dagunya.
"Karena aku lihat netizen kan comment, 'eh ternyata benar juga, gue kok jelek banget ya', (ya sudah) gue potong," jelasnya. (*)