Ketika ditanya soal Angelina Sondakh, Aaliyah Massaid mengaku masih kontakan."Kamu masih kontak ya sama mami Angie?" tanya Maia Estianty."Masih, kadang dia nelepon dari HP sana kan," jawab Aaliyah singkat.(*)