Follow Us

Saat Dunia Masih Sibuk Perangi Covid-19, Ini yang Terjadi di Wuhan Setelah 1 Tahun Berlalu Semenjak Virus Muncul di Sana

Hinggar - Senin, 25 Januari 2021 | 09:30
Orang-orang yang memakai masker wajah memadati jalan untuk menghitung mundur Tahun Baru di Wuhan di provinsi Hubei tengah China pada 31 Desember 2020.
NOEL CELIS/AFP

Orang-orang yang memakai masker wajah memadati jalan untuk menghitung mundur Tahun Baru di Wuhan di provinsi Hubei tengah China pada 31 Desember 2020.

Baca Juga: Ketua Satgas Covid-19, Doni Monardo Ikut Terpapar Virus Corona, Bagaimana Gejala yang Dialaminya?

Selain perubahan dari protokol kesehatan, sikap orang yang ada di sana juga mengalami perubahan.

Seorang mahasiswa yang ada di sana pun mengungkapkan bagaimana sikap masyarakat yang ada di sana.

Sebelum pandemi, masyarakat terlihat terburu-buru dengan urusan masing-masing, memiliki sifat pemarah dan tidak ramah dengan orang lain.

Baca Juga: Berkaca dari Pengalaman Sendiri Terpapar Covid-19, Fashion Stylist Caren Delano Beri Peringatan: Jangan Menganggap Remeh

Tetapi setelah pandemi terjadi, masyarakat berubah menjadi orang yang lebih ramah dengan satu sama lain dan mensyukuri apa yang mereka miliki.

Selain itu, sekolah yang ada di sana juga beralih ke kelas online.

Selain itu penggunaan masker di tempat umum, di dalam ruangan dan transportasi umum menjadi kebiasaan baru.

Baca Juga: Tak Temukan Bukti Soal Pelanggaran Protokol Kesehatan di Pesta Ricardo Gelael, Polisi Akhirnya Hentikan Kasus yang Menjerat Nama Raffi Ahmad: Itu Acara Keluarga

Meski mereka kini sudah kembali ke dalam kehidupan normalnya, jelang tahun baru China, pemerintah masih mewaspadai lonjakan kasus baru infeksi Covid-19.

Oleh karena itu, otoritas di sana menghimbau masyarakat untuk tidak bepergian dan mengindari pertemuan sebanyak mungkin. (*)

Source : Kompas.com

Editor : Grid Star

Baca Lainnya

Latest