Secara medis, diketahui dari Webmd, jeruk nipis memang punya segudang manfaat untuk tubuh.
Misalnya sebagai antioksidan, membuat janin dalam kandungan tumbuh sehat, anti bakteri, memperbaiki tekanan darah dan pembuluh darah, hingga mencegah kanker.
Meski demikian belum ada penelitian medis terkait detail khasiatnya untuk kehamilan, mau coba?
(*)