Follow Us

Bak Petir di Siang Bolong, Muncul Ratusan Kasus Baru Corona di Beijing Setelah 2 Bulan Tanpa Penambahan, WHO Minta Semua Negara Waspada dan Bersiap Akan Hal Ini, Ada Apa?

Rahma - Rabu, 17 Juni 2020 | 13:01
Bak Petir di Siang Bolong, Muncul Ratusan Kasus Baru Corona di Beijing Setelah 2 Bulan Tanpa Penambahan, WHO Minta Semua Negara Waspada dan Bersiap Akan Hal Ini, Ada Apa?
Kompas

Bak Petir di Siang Bolong, Muncul Ratusan Kasus Baru Corona di Beijing Setelah 2 Bulan Tanpa Penambahan, WHO Minta Semua Negara Waspada dan Bersiap Akan Hal Ini, Ada Apa?

"Semua negara harus bersiap dengan episenter itu dan mencegah kemungkinan menjadi tempat selanjutnya bagi kasus-kasus baru untuk muncul," tambahnya.

Kondisi di Beijing Kemunculan kasus-kasus baru pun membuat kewenangan di Beijing melakukan sejumlah langkah cepat.

Beberapa bagian dari ibu kota China dipagari pada Senin (15/06), dengan pos pemeriksaan keamanan yang didirikan di kompleks perumahan dan orang-orang berisiko tinggi.

Baca Juga: Bak Petir di Siang Bolong, Sudah Dinantikan Sekian Lama, Vaksin Pertama Covid-19 Mungkin Tak Membuat Kebal pada Corona, Kok Bisa?

Mengutip The Guardian, 16 Juni 2020, lebih dari 20 daerah di Beijing saat ini telah ditetapkan dengan status risiko sedang.

Pada hari Selasa (16/06), otoritas kesehatan juga megnatakan bahwa perumahan yang telah ditutup dan orang-orang di karantina akan memperoleh makanan dan obat-obatan.

"Situasi endemik di ibu kota sangat serius. Saat ini, kita harus mengambil langkah tegas untuk menghentikan penyebaran Covid-19" kata juru bicara Xu Hejian.

(Ilustrasi) pasien corona
Xinhua

(Ilustrasi) pasien corona

Baca Juga: Warga Surabaya Geger, Kaget Bukan Main saat Pemakaman, Jenazah Pasien Covid-19 Ini Diduga Hanya Dibalut Popok, Ramai-Ramai Ancam Laporkan Rumah Sakit!

Selain itu, seluruh kegiatan olahraga indoor dan tempat hiburan telah ditutup.

Para pelatih dan pemain dari tim sepak bola Beijing Super League, Guoan, telah diperiksa dan diberikan waktu libur satu minggu karena lokasi pelatihan yang berada di distrik yang sama dengan sumber wabah.

Wabah yang dimaksud ini terkait dengan 106 kasus baru virus corona, termasuk 27 kasus yang dilaporkan pada Selasa (16/06).

Source : Kompas

Editor : Grid Star

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular