Layaknya tersangka narkoba pada umumnya, Lucinta Luna pun meminta agar semua pihak menjauhi narkoba.
"Tolong jauhi narkoba dan saya terima kasih kepada semua bapak-bapak polisi Jakarta barat yang sudah melakukan penangkapan ke saya dari sini, saya bisa menebus dosa dan saya bisa menyesali apa yang saya lakukan," ucap Lucinta Luna. (*)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com yang berjudulFakta Status Gender Lucinta Luna, Dari Fatah Kini Sah Jadi Ayluna, Proses Ganti Kelamin di Thailand