Karena ini akan berdampak terhadap polusi udara dan keuangan negara.
"Semua pihak harus bekerja sama untuk mengurangi dampak buruk polusi udara, baik terhadap kesehatan masyarakat maupun keuangan negara melalui anggaran BPJS," ujar Co-Founder Bicara Udara, Novita Natalia.
Ketua Perhimpunan Dokter Paru Indonesia Agus Dwi Susanto juga menyampaikan hal yang sama terkait dengan dampak polusi udara.
Polusi udara terbukti menimbulkan masalah respirasi dan pernapasan. (*)