Drakor ini sudah tayang sejak 7 Desember 2022 lalu.
Bergenre thriler, drama ini diperankan oleh artis yang tengah naik daun, Jung Hae In dan Kyo Gyung Pyo.
Drakor ini mengisahkan Ha Dong Soo yang mendadak kehilangan salah satu matanya usai diculik dan didonorkan pada seorang pembunuh berantai.
Baca Juga: Rekomendasi Drama Korea Terbaru Jung Hae In Connect, Nonton di Sini
3. Unlock My Boss
Drama ini ditayangkan pada 7 Desember 2022 di ENA.
Drakor ini diadaptasi dari webtoon berjudul sama.
Berkisah tentang seorang pria yang harus menyelamatkan CEO perusahaan IT yang terjebak dalam sebuah ponsel.
4. The Glory
Ini merupakan drakor yang tampil di Netflix pada Desember 2022 dengan 8 episode.