Follow Us

Rekomendasi Drama Korea Romantis Terbaik di Paruh Tahun 2022

Nadia Fairuz Ikbar - Senin, 26 September 2022 | 23:00
Forecasting Love and Weather
dok.Tribunnews

Forecasting Love and Weather

Drama tempat kerja ini dibintangi oleh Kim Se-jeong dari The Uncanny Counter dan Ahn Hyo Seop dari Lover of the Red Sky.

Setelah setuju untuk pergi kencan buta dengan berpura-pura menjadi teman kayanya, Shin Ha-ri (Kim) menemukan bahwa kencan itu dengan CEO perusahaannya, Kang Tae-mu (Ahn).

Keesokan harinya, Kang Tae-mu (Ahn) diketahui melamar Shin Ha-ri (Kim).

Baca Juga: Rekomendasi Drama Korea Imitation Bertabur KPOP Idol! SF9 hingga I.O.I

3. Forecasting Love And Weather

Forecasting Love and Weather
soompi

Forecasting Love and Weather

Drama Korea romantis Forecasting Love And Weather mengisahkan tentang seorang peramal dan rekan kerjanya segera terhubung.

Mengangkat cerita seputar pekerjaan dan kehidupan cinta orang-orang yang bekerja di kantor administrasi layanan cuaca nasional.

Romansa kantor ini adalah salah satu K-drama yang paling banyak ditonton di Netflix tahun ini.

4. Our Blues

Our Blues
instagram

Our Blues

Our Blues merupakan drama Korea romantis yang mengisahkan petualangan cinta penduduk di pulau Jeju.

Source : Tribunnews.com

Editor : Grid Star

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular