Follow Us

Cocok Ditonton bareng Keluarga, Inilah 4 Rekomendasi Drama Korea yang Relate dengan Kehidupan Nyata

Nadia Fairuz Ikbar - Minggu, 24 Juli 2022 | 21:00
Move to Heaven
kpopmap

Move to Heaven

Sementara itu, sejak Han Ye Seul (Kim Kyung Nam) masih kecil, dia bermimpi menjadi penyanyi rock.

Dia putus sekolah dan datang ke Seoul untuk mengejar mimpinya.

4. Move to Heaven

Move to Heaven
kpopmap

Move to Heaven

Move to Heaven menambah daftar drama yang menguras air mata.

Saat Anda menyaksikan drama satu ini, Anda akan disuguhkan dengan seorang anak yang memiliki sindrom Asperger yang harus bekerja sendiri setelah ayahnya meninggal.

Han Geu Ru (Tang Joon Sang), ditinggalkan di bawah perawatan mantan narapidana yang tak lain adalah pamannya, Cho Sang Gu (Lee Je Hoon).

Dalam tiga bulan, Sang Gu harus membuktikan bahwa ia layak menjadi wali keponakannya.

Tak hanya itu, di antara persyaratannya itu, Sang Gu harus bekerja untuk layanan pembersihan trauma orang meninggal.

Drama Korea (drakor) Move to Heaven bisa menjadi rekomendasi untuk penggemar K-Drama yang ingin menghabiskan akhir pekannya di rumah saja.

Drama ini hanya terdiri dari 10 episode. Anda bisa mengikuti cerita Han Geu Ru dan Sang Gu di Netflix.

Tapi, jangan lupa ya untuk menyiapkan tisu untuk berjaga-jaga mengusap air mata.

Halaman Selanjutnya

(*)

Source : TribunJogja.com

Editor : Grid Star

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular