GridStar.id - Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 35 dibuka mulai Minggu (03/07) sore.
Penerima Kartu Prakerja Gelombang 35 maksimal 2 NIK dalam 1 Kartu Keluarga.
Jika Anda belum pernah mendapat bantuan sosial ini, ada cara mendaftar Kartu Prakerja yang menjamin kita lolos.
Jika dinyatakan lolos, peserta akan mendapat materi pembelajaran yang dapat dipilih sesuai minat.
Setelah menyelesaikan tugas, peserta juga mendapat insentif berupa uang.
Pastinya ini akan sangat membantu di tengah kondisi ekonomi yang kian sulit.
Nah cara agar lolos adalah dengan mengikuti petunjuk dengan cermat dan teliti.
Penasaran seperti apa?
Simak caranya berikut ini, melansir Tribunnews :
Baca Juga: Selain BSU, Ini Deretan Bansos Pemerintah yang Akan Cair di Bulan Juni 2022
Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 35
1. Akses laman prakerja.go.id ;