Untuk musim pertamanya, Money Heist: Korea – Joint Economic Area akan hadir dalam enam episode.
Akankah Money Heist versi Korea mampu mengikuti jejak kesuksesan serial orisinalnya?
Jangan lewatkan kisah selengkapnya dalam serial Money Heist: Korea – Joint Economic Area yang dapat Anda saksikan mulai 24 Juni 2022 di Netflix. (*)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judulSinopsis Money Heist: Korea – Joint Economic Area, Aksi Perampokan di Semenanjung Korea