Follow Us

Introvert Jadi Peran Utama di 3 Drakor Ini, Simak Juga Sinopsis Drama Korea Welcome To Waikiki yang Kocak dan Menghibur

Tiur Kartikawati Renata Sari - Kamis, 18 November 2021 | 15:30
Flower Boy Next Door
dok.Kompas.com

Flower Boy Next Door

GridStar.ID - Introvert can relate banget sama 3 drakor ini!

Sebagai orang yang punya sifat pemalu dan susah bersosialisasi, para introvert cenderung lebih banyak menghabiskan waktu dengan dirinya sendiri.

Sebelum nonton 3 drakor ini, cek juga sinopsis drama Korea Welcome To Waikiki yang menghibur!

Baca Juga: Sinopsis Drama Korea Welcome to Waikiki Eps 19, Tawaran Peran untuk Jun Ki!

1. Flower Boys Next Door

Drakor yang tayang di tahun 2013 lalu ini bercerita tentang seorang editor introvert.

Gegara sifatnya itu, Go Dok Mi nyaris tak pernah keluar dari rumahnya.

Namun, hidupnya mendadak berubah saat mengenal Enrique Geum yang punya sifat ekstrovert dan menjadikan hari-harinya penuh kejutan.

Baca Juga: Resep Buldak Teman Nonton Drakor yang Bikin Ketagihan, Cek Juga Sinopsis Drama Korea Itaewon Class!

2. That Winter, The Wind Blows

Oh Young dikisahkan sebagai seorang pewaris tunggal dari keluarga konglomerat.

Editor : Tiur Kartikawati Renata Sari

Baca Lainnya

Latest