GridStar.ID - Pesona aktor asal Korea Selatan memang bisa bikin klepek-klepek kaum hawa.
Tak hanya wajah tampan, kharisma dan akting para aktor ini memang memikat hati.
Simak dulu yuk sinopsis drama Korea While You Were Sleeping yang dibintangi Lee Jong Suk berikut ini!
Baca Juga: Sinopsis Drama Korea While You Were Sleeping, Saat Seseorang Melihat Masa Depan Melalui Mimpinya
Lalu, siapa saja ya aktor Korea paling tampan menurut Kpopmap?
Selain Lee Jong Suk, ada dua nama aktor yang tak kalah tampan!
Siapa saja sosoknya?
1. Lee Jong Suk
Aktor berkulit putih ini memiliki ketampanan hakiki.