Baca Juga: Sinopsis Drama Korea Yumi's Cells, Drama Adaptasi Webtoon yang Tayang di TvN
Keduanya bertemu di kafe dan menghabiskan waktu bersama.
Bahkan Yumi dan Woong tampak berfoto bersama.
Namun, di akhir Woong menyadari jika Yumi tampak tak begitu tertarik.
Woong pun menjadi galau karena hal ini. (*)