Tetapi dalam video yang dibagikan Daesungtak menunjukkan dirinya secara jelas.
Dalam video yang dibagikan, Daesung kerap membagikan aktivitasnya saat bermain drum dan mengcover banyak lagu.
Ia juga membagikan video story telling dengan lego yang menjadi koleksinya.
Penggemar pun merasa heran kenapa membutuhkan waktu yang cukup lama untuk menemukan channel tersebut.
Karena dalam cover, drum yang digunakan merupakan set drum yang ikonik gemerlap berwarna biru yang sering dimainkannya saat konser sebelumnya.
Baca Juga: Live Instagram, T.O.P Bigbang: Saya Tidak Ingin Promosi di Korea Lagi
Lagu Bad Boy BIGBANG menjadi lagu pertama yang dicovernya pada Juni 2020. (*)