Mereka pun banyak yang mendoakan agar Jessica dan Richard kembali bersatu.
Bahkan banyak pula netizen yang berspekulasi bahwa pasangan tersebut telah balikan.
"El keliatan nyaman banget," tulis akun @liaarsyad65.
"Seneng banget liatnya jadi terharu," imbuh akun @astinidesakmade.
"Semoga balikan," sahut akun @sartinasakru82.
"Balikan lagiya," timpal akun @siwynovembrin. (*)