Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Bukan Main Bikin Aturan, China Pasang Ratusan Juta CCTV di Segala Penjuru hingga Warga Mulai Mengeluh Terusik Privasinya, Apa Tujuannya?

Tiur Kartikawati Renata Sari - Sabtu, 28 November 2020 | 11:01
Warga China diingai ratusan CCTV yang dipasang pemerintah
Kompas

Warga China diingai ratusan CCTV yang dipasang pemerintah

Dan akhirnya, ia merekrut relawan secara online.

Mereka membutuhkan lebih dari dua jam untuk berjalan sejauh 1,1 km di sepanjang Happiness Avenue.

Mereka berhasil menghindari wajah mereka dari tangkapan kamera, tetapi Deng mengatakan "hampir tidak mungkin" untuk menghindari pengambilan gambar sepenuhnya.

Baca Juga: 9 Keluarga Ini Tewas Setelah Makan Mie yang Disimpan di Freezer, Ternyata Ini Penyebabnya

"Ini lebih sulit dari yang saya perkirakan," kata sukarelawan Joyce Ge, 19 tahun, kepada BBC News.

"Saya pikir hanya ada beberapa kamera dan saya bisa dengan mudah menunduk dan melindungi diri dari kamera, tapi ternyata tidak demikian.

"Kamera-kamera itu benar-benar ada di mana-mana dan mustahil untuk menghindarinya."

Baca Juga: Kabar Baik! China Pastikan Produksi 1 Miliar Vaksin Covid-19 di Tahun 2021, Berakhirnya Pandemi Semakin Dekat

Pasar gelap

Ini bukan pertama kalinya Deng mencoba meningkatkan kesadaran publik tentang privasi dan keamanan digital.

Dua tahun lalu, mantan pematung itu membeli data pribadi lebih dari 300.000 penduduk di seluruh negeri dari pasar gelap online dan memajangnya di sebuah museum di Wuhan untuk umum.

Polisi menutup pameran itu, dua hari setelah dibuka. Setelah pindah ke Beijing awal tahun ini, Deng melihat semakin banyak kamera di depan gedung apartemennya dan di seluruh kota.

Source : kompas

Editor : Grid Star

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x