
Long Dress ala Nagita Slavina
Melansir Instagram @fashion_nagitaslavina, soal harganya, dress tersebut digadang-gadang bisa mencapai Rp 1.2 juta.
Gamis klasik ala Zaskia Sungkar

Gamis simple nan klasik ala Zaskia Sungkar
Zaskia Sungkar memakai busana motif kotak-kotak dengan model flowy yang bisa mempermudah kita dalam bergerak.
Tak hanya itu, gamis Lebaran motif kotak-kotak ala Zaskia Sungkar ini, juga punya detailed kancing yang membuat baju jadi lebih klasik.
Agar penampilan Zaskia Sungkar semakin maksimal, ia memadukannya dengan kerudung berwarna cokelat muda.
Tak hanya itu, ia juga memakai sepatu model oxford shoes berwarna hitam yang membuatnya terlihat lebih santai.
Blouse dan Celana Plisket ala Olla Ramlan
Di Hari Raya kita tak harus menggunakan gamis atau kaftan lho.