"Waktu itu gagal. Kan ada tiga embrio.
Dua embrio dimasukkan yang pertama tapi gagal.
Terus gini aja deh, kita kan masih ada satu embrio, kenapa kita nggak coba itu aja," ungkapnya.
Perempuan 36 tahun ini tidak percaya bahwa dirinya dinyatakan hamil.
"Setelah dua minggu, aku sengaja nggak testpack sendiri. Aku tes ke dokter," papar Rianti.
"Setelah tes kan makan siang. Terus dapat WhatsApp kalau positif. Hah? ini bener nggak sih? Oh My God, Oh My God" Lanjutnya.
"Gila ini sudah nunggu sembilan tahun" imbuh sang suami.