Intip Konsep Pertunangan Caesar Dito dan Sang Kekasih, Felicya Angelista: Menjelang Satu Minggu Aku Stres
"Ini aku agak bersin karena pas menjelang satu minggu sebelum itu aku agak stres bukan stres kayak agak kepikiran gitu tiba-tiba langsung flu" ungkapnya.
Menurut Felicya, meski baru pesta pertunangan ia mengaku deg-degan serasa pernikahan.
Dalam pesta pernikahan tersebut akan dihadiri 250 undangan dari saudara dan teman terdekat. (*)