Kabar Baik! 13 Provinsi Ini Catatkan Pasien Sembuh yang Lebih Tinggi Dibandingkan Kasus Baru Positif Corona

Sabtu, 06 Juni 2020 | 11:30
kompas.com

Ilustrasi pasien dalam perawatan virus corona

GridStar.ID - Penanganan penyebaran virus corona di berbagai daerah kini telah menunjukkan peningkatan.

Meskipun hingga pada Jumat (05/06) masih ada penambahan pasien positif virus corona yang baru.

Diketahui penambahan pada Jumat kemarin terdapat temuan 703 kasus, sehingga total kasus positif virus corona menjadi 29.521 kasus.

Baca Juga: PSBB Transisi, MUI Izinkan Bermasker dan Beri Jarak Saf Salat Jumat

Meskipun masih ada pertambahan kasus baru, ada kabar baik mengenai tingkat kesembuhan pasien.

Diketahui 13 provinsi di tanah air ini mencatatkan angka kesembuhan yang lebih tinggi dibandingkan dengan temuan kasus barunya.

Dikutip dari Kompas.com, berikuti ini 13 provinsi dengan tingkat kesembuhan tinggi pada Jumat (05/06):

Baca Juga: Jangan Salah, Antara Face Shield dan Masker, Ilmuwan Ungkapkan Ini yang Paling Efektif Menangkal Penularan Covid-19, Bisa Blokir Virus Hingga 97 Persen

1. Banten

Kasus sembuh: 45

Kasus baru: 24

2. DKI Jakarta

Kasus sembuh: 144

Kasus baru: 76

Baca Juga: Tak Bermaksud Mendahului Takdir, Ustaz Kondang Ini Beberkan Kekhawatiran Manusia di Ambang Maut karena Corona, Sambil Menangis Beri Peringatan: Jangan Melawan Allah!

3. Jawa Barat

Kasus sembuh: 45

Kasus baru:12

4. Kalimantan Barat

Kasus sembuh:15

Kasus baru: 3

Baca Juga: Bak Petir di Siang Bolong, Ahli Sebut Jenis Virus Corona di Indonesia Tak Masuk Kategori yang Ada di Dunia, Pembuatan Vaksin Sia-Sia?

5. Kalimantan Utara

Kasus sembuh: 5

Kasus baru: 2

6. Sumatera Barat

Kasus sembuh: 21

Kasus baru: 13

Baca Juga: Berstatus Zona Hitam hingga Takut Jadi Separah Wuhan, Wali Kota Risma Jalani Ritual Setiap Jam 12 Malam Agar Covid-19 Minggat Dari Surabaya, Apa Itu?

7. Sulawesi Tenggara

Kasus sembuh: 9

Kasus baru: 5

8. Sulawesi Tengah

Kasus sembuh: 8

Kasus baru: 7

Baca Juga: 100 Orang Bersenjata Tajam Nekat Datangi Rumah Sakit Ambil Paksa Jenazah PDP Corona, Buat Pengurus Rumah Sakit Geleng-geleng Kepala dan hanya Bisa Pasrah

9. Lampung

Kasus sembuh: 6

Kasus baru: 1

10. Riau

Kasus sembuh: 1

Kasus baru: 0

Baca Juga: Bak Angin Segar, Angka Positif Covid-19 Terus Merosot Usai Berbulan-bulan di Rumah Aja, Anies Baswedan Beberkan Data Penyebaran Corona: Paling Drastis Turun Bulan Maret dan April

11. Papua Barat

Kasus sembuh: 17

Kasus baru: 2

12. Sulawesi Barat

Kasus sembuh: 1

Kasus baru: 0

Baca Juga: Usai Berhasil Tekan Angka Kasus Corona, Ridwan Kamil Tepok Jidat Sindir Kelakuan Warganya Selama di Rumah Saja saat Pandemi: Mohon Para Suami Rada Diselowkan!

13. Gorontalo

Kasus sembuh: 3

Kasus baru: 0 (*)

Editor : Hinggar

Sumber : Kompas.com

Baca Lainnya