Follow Us

3 Fakta Film Miracle In Cell No 7, Film Korea yang Dibuat Versi Indonesia yang Diangkat dari Kisah Nyata

Hinggar - Sabtu, 27 Agustus 2022 | 11:15
Miracle in Cell No 7
dok.TribunSultra

Miracle in Cell No 7

Rindu karena lama tidak bertemu dengan anaknya, Dodo meminta teman-teman satu selnya untuk membawa Kartika bertemu dengannya.

Akhirnya, mereka berhasil menyelundupkan Kartika masuk ke dalam kamar tahanan mereka, yaitu sel nomor 7.

Seorang sipir yang diperankan oleh Denny Sumargo terus menanyakan apakah benar bahwa Dodo terlibat sebagai pelaku pembunuhan.

Berapa kali pun Dodo menjawab bahwa dia tidak melakukan kejahatan tersebut dan hasilnya akan tetap sama.

Karena pada akhirnya, Dodo tetap mendapatkan hukuman mati atas apa yang tidak dia lakukan sama sekali.

Waktu terus berlalu, Kartika (Mawar de Jongh) pun tumbuh dewasa dan menjadi seorang pengacara.

Dia lantas bertekad untuk membersihkan nama baik mendiang ayahnya.

2. Film Korea Selatan terlaris

Film ini digarap di Korea Selatan hingga berhasil menjadi box office.

Film yang dirilis di tahun 2013 ini berhasil meraih jutaan penonton di penayangannya.

Baca Juga: Jadi Pasangan Suami Istri, Nicholas Saputra Kepergok Makan Sesendok Berdua Ariel Tatum, Keduanya Banjir Doa Berjodoh Sampai Dunia Nyata

Film ini berhasil meraih 2,8 juta penonton selama 46 hari penayangan dan meraup keuntungan hingga 81,1 juta dollar AS atau Rp 1,17 triliun.

Source : Kompas.com

Editor : Grid Star

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular