"Di balik XS ini ada banyak pengorbanan, kerja keras, kedisiplinan dan konsistensi," imbuhnya.
Netizen memuji hasil diet Cynthia yang bak kembali gadis.
"Ikut seneng mba liat nya konsisten banget," tulis @rins_76.
"Keren mama thia, sedang berjuang melawan mager juga ini," tulis @myarosari.
"Aduh anak gadis ngiri liat body mama dua anak," tulis @sofia.mariane96.(*)