Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

8 Destinasi Wisata yang Sering Jadi Lokasi Syuting Drakor Favorit, Cek Juga Sinopsis Drama Korea The Red Sleeve

Tiur Kartikawati Renata Sari - Minggu, 02 Januari 2022 | 15:33
The Red Sleeve
soompi

The Red Sleeve

Pulau Jeju

Pulau Jeju

Bisa dibilang, gara-gara sering dijadikan lokasi shooting drama Korea, Pulau Jeju jadi salah satu destinasi paling populer di Korea.

Enggak heran sih, soalnya Pulau Jeju emang punya panorama yang sangat indah, girls.

Makanya wajar aja kalau pulau yang terletak di sebelah selatan Semenanjung Korea ini sering dijadikan lokasi shooting drama Korea, seperti Secret Garden, Boys Before Flowers, dan Princess Hours.

Baca Juga: Namgoong Min Raih Daesang, Drama Lee Junho 2PM Borong Piala Terbanyak di MBC Drama Awards 2021, Cek Juga Sinopsis Drama Korea The Red Sleeve di Sini

Pulau Nami

Rossa mengenakan mantel bulu yang cantik saat berada di Pulau Nami.
instagram.com/itsrossa910

Rossa mengenakan mantel bulu yang cantik saat berada di Pulau Nami.

Sejak menjadi lokasi shooting Winter Sonata, Pulau Nami menjadi salah satu destinasi wisata favorit bagi para turis.

Pulau Nami jadi tempat yang tepat buat kita yang pengin menikmati keindahan Korea dalam berbagai musim.

Soalnya, Pulau Nami cocok dikunjungi pada saat musim apapun dengan keindahan yang berbeda-beda.

Baca Juga: Sinopsis Drama Korea The Red Sleeve Episode 13, Raja Kembali Meminta Sung Duk Im Untuk Menjadi Pendampingnya

Korean Folk Village

Korean Folk Village

Korean Folk Village

Source : cewekbanget.grid.id

Editor : Grid Star

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x