Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Mendadak SM Entertaiment Mengumumkan Girl Grup Baru dengan Gabungan Artis di Agensi, Cek Juga Sinopsis Drama Korea Imitation

Hinggar - Selasa, 28 Desember 2021 | 07:30
Girls on Top
soompi

Girls on Top

GridStar.ID - SM Entertainment mengumumkan pembentukan grup baru seperti SuperM versi perempuan.

Grup baru ini beranggotakan para member grup papan atas di agensinya.

Seperti yang diketahui pada Agustus 2019 lalu SM Entertainment lalu mereka mengumumkan boy grup baru yang dibentuk dari member SHINee, EXO, dan NCT.

Baca Juga: Sinopsis Drama Korea Awaken, Detektif Legendaris Membongkar Kasus Pembunuhan Pelik

Grup bernama SuperM itu mulai debutnya di akhir tahun tersebut dengan member Taemin SHINee, Baekhyun dan Kai EXO, dan Taeyong, Mark, Ten, dan Lucas NCT.

Kali ini girl grup baru diumumkan SM Entertainment pada Senin (17/12) dengan nama GOT atau Girls on Top.

Girls on Top terdiri dari BoA , Taeyeon dan Hyoyeon Girls' Generation, Seulgi dan Wendy Red Velvet , serta Karina dan Winter dari aespa.

Baca Juga: Sinopsis Drama Korea Snowdrop Episode 4, Su Ho Jadikan Young Ro Sebagai Sandera

Grup ini akan mengadakan penampilan spesial pada 1 Januari 2022, kemungkinan di konser online gratis SMTOWN yang akan datang.

Mereka akan merilis lagu pertama pada 3 Januari pukul 6 sore KST.

Cek juga sinopsis drama Korea Imitation di sini.

Source : Soompi

Editor : Grid Star

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x