Foto-foto mereka saat berada di sebuah parkiran pun tersebar di media sosial.
Namun kabar ini segera ditanggapi oleh agensi Lee Min Ho, MYM Entertainment.
"Tidak benar bahwa mereka sedang menjalin hubungan. Mereka hanya kenalan.”
Terkait dengan foto yang beredar, agensi mengatakan tak hanya ada mereka saat itu, tetapi ada orang lain yang juga ada di sana.
“Bukan hanya mereka berdua, dan ada teman-teman lain yang hadir pada saat itu. Itu bukan foto kencan,” jelas agensi. (*)