Follow Us

Menjelang Bulan Ramadhan, Orang Tua Bisa Lakukan 3 Kegiatan Ini untuk Kenalkan Ibadah Puasa pada Sang Buah Hati

Yulia Susanti - Rabu, 31 Maret 2021 | 06:30
Menjelang Bulan Ramadhan, Orang Tua Bisa Lakukan 3 Kegiatan Ini untuk Kenalkan Ibadah Puasa pada Sang Buah Hati
Freepik.com

Menjelang Bulan Ramadhan, Orang Tua Bisa Lakukan 3 Kegiatan Ini untuk Kenalkan Ibadah Puasa pada Sang Buah Hati

GridStar.ID - Tinggal menghitung hari lagi menjelang bulan Ramadhan.Anak-anak harus dilatih sejak dini untuk berpuasa.Oleh karenanya, orang tua harus berperan untuk mengenalkan agama pada anak.

Baca Juga: Meski Beda Keyakinan, Menjelang Ramadhan Ruben Onsu dan Sarwendah Baru Saja Meresmikan Sekolah Gratis untuk Anak-anak yang Ingin Menghafal Al-Qur'anMeski begitu, tak ada salahnya bila mencoba memperkenalkan agama kepada anak sedari dini.Salah satunya soal bulan Ramadhan.Akan tetapi, apabila usia anak masih kecil, ada baiknya memperkenalkan bulan Ramadhan dengan cara yang seru dan menyenangkan.Baca Juga: Bak Dikasih Hati Minta Jantung, Dimas Ramadhan Sebut Istri Raffi Ahmad Pakai Panggilan Ini dengan Manja, Nagita Slavina Tak Terima: Lu Gila ya!

Dengan begitu, Si Kecil pun akan bisa memahami tanpa merasa digurui.Melansir dari Kompas.com, berikut ini beberapa kegiatan anak menjelang bulan Ramadhan yang bisa lakukan.BerceritaPenting untuk Si Kecil mengetahui apa makna dan manfaat dari puasa di bulan Ramadhan.

Baca Juga: Mantan Personil Sabyan Gambus Sebut Kabar Perselingkuhan Nissa Sabyan dan Ayus Dikira hanya Settingan Demi Dongkrak Popularitas Menjelang Ramadhan, Benarkah?Kendati demikian, sebaiknya tidak lupa untuk memerhatikan kata-kata yang digunakan saat menjelaskan hal tersebut.Agar lebih mudah dipahami, bicaralah dengan menggunakan kata-kata dan bahasa yang mudah dipahami anak.Selain itu, juga bisa memberikan contoh yang dekat dengan kehidupan sehari-hari atau memanfaatkan buku agar Si Kecil lebih tertarik mendengarkannya.Baca Juga: Tak Ada Angin Tak Ada Hujan, Rumah Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Diberi Palang Garis Polisi, Ada Kesalahan Fatal Apa?

Memberi hadiahBagi seorang anak, menuntaskan puasa di bulan Ramadhan mungkin akan menjadi perjuangan tersendiri.Oleh karena itu, sah-sah saja jika ingin memberikan hadiah bila Si Kecil berhasil menjalankan ibadah puasanya.Selain membuatnya bersemangat, hadiah juga bisa memotivasi anak untuk kembali melakukannya.

Baca Juga: Sempat Putus untuk Beberapa Saat, Tiba-Tiba Atta Halilintar dan Aurel Bocorkan Hari Pernikahan Keduanya yang Sudah di Depan Mata, Putri Anang Hermansyah: Sebelum Ramadhan

Akan tetapi, alangkah baiknya hadiah yang berupa materi seperti barang, tidak diberikan setiap hari.Sebagai gantinya, dapat menghadiahi anak dengan pelukan, apresiasi, ucapan-ucapan positif, ataupun membuat makanan yang disukai Si Kecil.Membuat makanan buka puasaKegiatan menyenangkan lainnya yang bisa lakukan adalah mengajak anak membuat menu berbuka.Baca Juga: Rieta Amilia Bongkar Bekas Kamarnya, Kaget Pergoki Foto-Foto Lawas Nagita Slavina dan Mantan Pacar, Dimas Ramadhan Tertawakan Sosok Sang Pria

Meski kelihatannya sepele, membuat makanan bersama memiliki banyak manfaat lo untuk Si Kecil.Pasalnya, dengan melibatkan langsung dalam proses persiapan, Si Kecil pun akan lebih bersemangat menyelesaikan ibadah puasanya.Tak hanya itu, memasak bersama juga bisa mengatasi rasa bosan anak saat tengah menunggu waktu berbuka.

Baca Juga: Atta Halilintar Sesumbar Bakal Nikahi Aurel Hermansyah Sebelum Ramadhan, Rupanya Anang dan Ashanty Sama Sekali Tak Tahu Menahu: Belum Ada Omongan ke KamiBahkan, tanpa disadari, membuat makanan bersama juga dapat mempererat hubungan antara dan Si Kecil, lo.Nah, itu dia beberapa kegiatan anak jelang bulan Ramadhan. Selamat mencoba!.(*)Artikel ini telah tayang di Nakita.ID yang berjudul Tanpa Menggurui, Coba Kenalkan Ibadah Puasa Lewat 3 Kegiatan Anak Menjelang Bulan Ramadhan Berikut Ini

Source : Nakita.ID

Editor : Hinggar

Baca Lainnya

Latest