Follow Us

Irfan Hakim Wujudkan Keinginan Mendiang Syekh Ali Jaber yang Belum Terlaksana Sebelum Menghebuskan Nafas Terakhir, Apa Itu?

Yulia Susanti - Minggu, 31 Januari 2021 | 12:32
Irfan Hakim Wujudkan Keinginan Mendiang Syekh Ali Jaber yang Belum Terlaksana Sebelum Menghebuskan Nafas Terakhir, Apa Itu?
YouTube deHakims

Irfan Hakim Wujudkan Keinginan Mendiang Syekh Ali Jaber yang Belum Terlaksana Sebelum Menghebuskan Nafas Terakhir, Apa Itu?

GridStar.ID - Syekh Ali Jaber meninggal dunia pada (14/01) lalu.Kepergiannya itu meninggalkan kesedihan yang mendalam untuk keluarga terdekatnya.Salah satu yang merasa sangat kehilangan adalah Irfan Hakim.

Baca Juga: Bak Gayung Bersambut, Putra Syekh Ali Jaber Siap Dijodohkan dengan Putri Ustaz Yusuf Mansur, Wirda Mansyur Puji Begini Al Hasan Ali JaberDiketahui, Irfan Hakim dan Syekh Ali Jaber sama-sama terlibat dalam acara televisi Hafidz Indonesia.Irfan Hakim mewujudkan cita-cita sang ulama yang belum terlaksana.Keinginan mendiang sang ulama yaitu membawa anak-anaknya bermain ke rumah sang Presenter.

Baca Juga: Tak Datang saat Pemakaman Syekh Ali Jaber, Raffi Ahmad Ungkapkan Permohonan Maafnya hingga Ceritakan Momen Kebersamaan dengan Sang Ulama Semasa Hidup

Momen itu terekam dalam YouTube deHakims pada Rabu (27/01)."Hari ini gue lagi deg-degan, seneng, sedih, terharu, karena cita-cita sahabat saya almarhum Syekh Ali Jaber, kan ingin membawa anak-anaknya datang ke rumah untuk belajar dan kenal langsung, berinteraksi dengan binatang yang ada di rumah," ungkap Irfan Hakim.Dalam tayangan tersebut terlihat Hasan, Fahad dan Qaif mengunjungi rumah Irfan Hakim.

YouTube deHakims

Baca Juga: Wirda Mansur Akhirnya Buka Suara Soal Keinginan Sang Ayah Menjodohkannya dengan Putra Sulung Mendiang Syekh Ali Jaber, Menolak?Irfan Hakim kesulitan berkomunikasi dengan anak-anaknya almarhum.Pasalnya, Fahad hanya bisa berbahasa Arab tak bisa berbahasa Indonesia.Sang presenter memperlihatkan burung unta dan hewan-hewan lainnya.(*)

Source : YouTube

Editor : Hinggar

Baca Lainnya

Latest